LKP DHINI adalah salah satu lembaga kursus yang bergerak di bidang tata boga yang berdiri sejak tahun 2013 dan telah bekerja sama dengan KEMENDIKBUDRISTEK dalam program PPK dan PKW.