ERLANGGA BLITAR adalah institusi pendidikan yang menyelenggarakan program pembelajaran dengan orientasi vokasional tertentu yang menciptakan Sumber Daya Manusia (SDM)/tenaga kerja yang kompeten, berkualitas dan berdaya saing dengan etos kerja yang tinggi

Courses

Jago Microsoft Excel Dalam Waktu Singkat

Course categoryLKP ERLANGGA

Kenapa kita perlu belajar Excel

Memudahkan dalam Pekerjaan maupun Tugas
Cukup mengoperasikan Excel, maka secara otomatis data yang diinginkan dapat tersusun dengan rapi dan akurat. Mempelajari kode-kode di dalamnya untuk efisiensi kerja akan sangat meringankan beban pekerjaan maupun tugas.




Alfi Puspita_LKP Erlangga: LKP ERLANGGA BLITAR

Microsoft Word Untuk Administrasi Perkantoran

Course categoryLKP ERLANGGA

Tentang Kursus

Pelatihan Belajar Administrasi Perkantoran Menggunakan Microsoft Word untuk Menjadi Operator Pengolah Kata, mempelajari dari awal tentang bagaimana membuat dan melakukan pengubahan dokumen sesuai kebutuhan dengan menggunakan tools dan fitur Microsoft Word yang dapat mendukung kegiatan administrasi perkantoran seperti: melakukan format dokumen menggunakan header, footer, watermark, menambahkan tabel, membuat daftar isi, melakukan mail merge, melakukan pengiriman dan pencetakan dokumen, sampai dengan mempelajari bagaimana melakukan pengamanan dokumen dan pengaturannya.

Microsoft Word merupakan aplikasi pengolah kata yang sangat dikenal dan digunakan secara luas, sehingga menguasai Microsoft Word untuk melakukan kegiatan administrasi perkantoran telah menjadi keahlian dasar minimal yang sangat dibutuhkan untuk masuk ke dunia kerja.

Bahkan keahlian dasar ini pun dapat berguna bagi seseorang yang ingin menjadi seorang usahawan, misalnya dalam pembuatan proposal usaha atau dokumen usaha lainnya.


INFORMASI PENDAFTARAN KURSUS

https://linkr.bio/medsoserlanggablitar
atau WA : 085749078436

Untuk dapat mengakses kursus ini silahkan melakukan pembayaran ke rekening berikut ini  

BANK BRI  : 350701003484509

A/N  IDA SULISTYOWATI

Setelah melakukan pembayaran, harap konfirmasi ke email /WA dengan menyertakan bukti transfer dan email yang digunakan ketika mendaftar pada kursus daring. 

Kode kursus dan cara enroll akan dikirimkan setelah pembayaran diverifikasi


LKP ERLANGGA BLITAR: LKP ERLANGGA BLITAR
ALFI PUSPITA, S.Pd: SITI ALFIAH CATUR PUSPITA